Datangi Objek Vital dan Pemukiman, Polsek Rancaekek Patroli Malam Pastikan Situasi aman

    Datangi Objek Vital dan Pemukiman, Polsek Rancaekek Patroli Malam Pastikan Situasi aman

    Bandung - Piket Unit Samapta Polsek Rancaekek Polresta Bandung laksanakan patroli malam dengan menyasar objek vital serta pemukiman penduduk guna mencegah dan menangkal segala bentuk gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polsek Rancaekek. Senin 08/04/2024.

    Personil Piket Polsek Rancaekek laksanakan patroli malam dengan menyasar objek vital serta pemukiman penduduk yang ada di wilkum Polsek Rancaekek kemudian sampaikan himbauan kamtibmas kepada warga yang ditemui.

    Kapolresta Bandung Kombes Pol Dr. Kusworo Wibowo, S.H., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Rancaekek Kompol Deny Sunjaya S.H., M.H. Mengatakan personil Polsek Rancaekek rutin laksanakan Patroli SWT (Stop, Walk, Talk) di wilayah hukum Polsek Rancaekek.

    “Hal tersebut dilaksanakan guna meningkatkan kualitas pelayanan terhadap warga masyarakat salah satunya dalam menjaga situasi kamtibmas” jelas Deny Sunjaya

    “Patroli dialogis ini bertujuan untuk mencegah terjadinya kejahatan serta memberikan rasa aman bagi warga masyarakat dengan kehadiran polisi di tengah-tengah masyarakat" sambungnya.

    Pada kesempatan tersebut, anggota juga menyempatkan untuk berbincang-bincang dengan warga masyarakat kemudian sampaikan himbauan kamtibmas dan menghimbau kepada warga untuk Bersama-sama menjaga kamtibmas.

    “Diharapkan dengan kehadiran pihak kepolisian ditengah tengah masyarakat dapat menambah kepercayan masyarkata terhadap pihak kepolisian khususnya Polsek Rancaekek bahwa kepolisian selalu ada untuk masyarakat” tutup Kompol Deny Sunjaya S.H., M.H.

    ROBI JOPI ANDRIO

    ROBI JOPI ANDRIO

    Artikel Sebelumnya

    Rakayasa Arus Lalin Bundaran Ciluncat Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Aman Saat Mudik Lebaran, Sat Samapta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Kinerja Humas Polri di Hari Jadi Ke-73 Humas Polri
    Bhabinkamtibmas Desa Nanjungmekar Rancaekek rangkul tokoh agama dalam pemeliharaan kamtibmas
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Karamatmulya Silaturahmi Kamtibmas dengan warga binaan Wujudkan Sitkamtibmas Kondusif
    Wujud Keaktifan Dalam Menciptakan  Keamanan Dan Ketertiban,Bhabinkamtibmas Polsek Banjaran Laksanakan Giat Sambang Warga Binaan
    Polsek Baleendah Bersama Dalmas Polda Jabar Pantau berapa Ruas Jalan Baleendah Guna Cegah Balapan Liar
    Wujudkan Keamanan Dan Kenyamanan Bagi Masyarakat,Personil Samapta Polsek Banjaran Laksanakan Pengamanan Sekaligus Pengaturan Lalu Lintas
    Berkah Idul Fitri, Bhabinkamtibmas Poslek Soreang Silaturahmi Dengan Warga Binaanya
    Kapolsek Cicalengka Bareng Muspika Kecamatan Cicalengka Gelar Tarling di Mesjid Jami Al-Ichsan
    Pastikan Kelancaran Aktifitas Masyarakat Unit Lantas Polsek Rancaekek pengaturan lalulintas dan Bantu Penyebrangan Jalan
    Berikan Rasa Aman, Polsek Ibun Gencar Patroli Rawan Malam Untuk Antisipasi Pencurian Rumah Kosong Ditinggal Mudik
    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa. Tarumajaya Polsek Kertasari Patroli bersama Sambang di Desa. Binaannya ajak warga untuk Wujudkan Kamtibmas yang kondusif 
    Guna memberikan rasa aman dan nyaman piket pungsi Samapta Polsek Solokanjeruk laksanakan Patroli Dialogis
    Monitoring pembagian Bantuan Cadangan Pangan Pemerintahan (CPP)
    Tatap Muka dengan Warganya, Binmas Desa Cibiru Hilir minta Warga Tak Percaya Hoax
    Terkait Penomena Perang Sarung Disampaikan Bhabin Polsek Cangkuang, Saat Acara Tarawih Bersama
    Satlantas Polresta Bandung Bagi Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan di Al Fathu Soreang

    Ikuti Kami